Search Results for: formasi

Resmi, Pemerintah Buka Pendaftaran 19.210 CPNS MA dan Kemenkumham

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Asman Abnur secara resmi telah mengumumkan penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Mahkamah Agung dan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (HAM). Asma mengatakan, formasi untuk kedua instansi tersebut sebanyak 19.210 orang, yang terdiri dari 1.684 CPNS untuk Mahkamah Agung (MA) dan 17.962 kursi CPNS di Kementerian Hukum dan HAM. …

Read More »

Apakah Tahun 2017 Ada Perekrutan CPNS?

Terbitnya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen PNS mengubah pola pengadaan PNS. Bila sebelumnya, usulan kebutuhan CPNS diajukan dua sampai tiga bulan sebelum rekrutmen dimulai, mulai tahun depan tidak lagi. Menurut Deputi SDM Aparatur Kementerian Pen?dayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) Setiawan Wangsaatmadja, instansi yang membutuhkan CPNS, harus mengajukan usulan kebutuhan satu tahun sebelum rekrutmen dilaksanakan. …

Read More »

MenPAN-RB Pastikan Tidak Ada Lagi Cerita Gaji PNS Kecil

?Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Asman Abnur memastikan kesejahteraan PNS akan semakin meningkat. Pasalnya, dalam UU Aparatur Sipil Negara diamanatkan tentang peningkatan kesejahteraan PNS. Namun, selain kesejahteraan, profesionalitas PNS juga jadi keharusan. “PP turunan UU ASN semuanya mengamanatkan perbaikan kesejahteraan bagi PNS. Mulai dari penempatan jabatan, gaji, pensiun hingga jaminan hari tua semuanya diatur secara cermat,” kata …

Read More »

DVD CPNS

Hampir semua Soal CPNS yang diujikan kepada peserta ujian seleksi CPNS memiliki pola dan bentuk soal dengan tahun-tahun sebelumnya. Oleh karena itu, dengan banyak berlatih dan mempelajari pola soal tahun-tahun sebelumnya (2003-2013), maka diharapkan peserta seleksi CPNS 2016 tidak kebingungan dalam mengerjakannya yang memiliki waktu yang sangat terbatas. Khusus soal CPNS tahun lalu, CPNS menampilkan dalam tryout dan dibahas dengan …

Read More »

Jokowi buat aturan baru penerimaan CPNS, ini syaratnya

Presiden Joko Widodo telah mengeluarkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 11 Tahun 2017 Tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil (PNS). Dalam aturan tersebut, pemerintah merubah sistem rekrutmen PNS dari manual menjadi komputerisasi. Hal ini dilakukan agar menghasilkan aparatur negara yang profesional, memiliki nilai dasar, etika profesi, bebas dari intervensi politik, serta bersih dari praktik korupsi, kolusi, dan nepotisme. Manajemen PNS itu meliputi …

Read More »

Akhhirnya, 6.113 Guru Garis Depan jadi CPNS

Sebanyak 6.113 guru garis depan (GGD) akhirnya? bisa menyandang status CPNS. Ini setelah Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Asman Abnur menetapkan alokasi formasi GGD tingkat provinsi tahun 2016. Sebanyak 6.113 GGD ini merupakan hasil seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) GGD yang dilaksanakan tahun 2016. Menurut Asman, 6.113 formasi Calon GGD khusus pendidikan dasar yang akan didistribusikan …

Read More »

Honorer dari Berbagai Daerah Akan Kembali Serbu Jakarta

Ribuan honorer kategori dua (K2) dari Jawa Barat, Maluku, Sulawesi, dan Papua bakal menyerbu Jakarta. Mereka akan bergabung dengan rekan-rekannya yang lain untuk aksi unjuk rasa (unras) di Kantor Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) dan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB). “Sampai saat ini yang tercatat sudah 7000 honorer K2 se Jabar yang ingin ikut aksi. Kami perkirakan bisa …

Read More »

Data Honorer Sudah Diserahkan ke Kemenpan-RB

Pengamat pendidikan yang juga Rektor Universitas Ibnu Chaldun, Jakarta, Musni Umar mengaku prihatin dengan nasib ribuan guru honorer di Jakarta. Menurutnya di tengah biaya hidup yang tinggi di Ibukota, penghasilan para pahlawan tanpa tanda jasa ini jauh dari kata mencukupi. Dia pun mendesak agar pemerintah segera mengangkat para guru honorer ini menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) agar kesejahteraan para guru …

Read More »

KemenPAN/RB dan Kemenkes Diminta Segera Umumkan Hasil Ujian CPNS Bidan dan Dokter PTT

KemenPAN/RB dan Kemenkes diminta segera mengumumkan hasil ujian CPNS bidan dan dokter PTT yang telah dilaksanakan sejak Juli 2016 lalu. Ribuan bidan dan dokter PTT tersebut telah lama menunggu. Pengumuman yang berlarut-larut tersebut dikhawatirkan mengarah pada ketidakpastian. Awalnya, pengumuman dijadwalkan 18 Agustus 2016. Ternyata ditunda. Katanya, dua minggu. Kemudian, dapat kabar jadwal itu ditunda hingga 9 September. Setelah itu, malah …

Read More »

Lowongan Kemensos : Pendamping Sosial Komunitas Adat Terpencil Profesional 2017

Dalam rangka mewujudkan semangat NAWACITA, khususnya untuk membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-daerah dan desa dalam kerangka negara kesatuan, serta memastikan negara hadir untuk melindungi bangsa dan memberikan rasa aman pada seluruh warga negara, Menteri Sosial Republik Indonesia mengundang putra putri terbaik bangsa yang memiliki jiwa petualang, cinta tanah air, setia kawan, kreatif dan inovatif yang telah memenuhi persyaratan untuk mendaftarkan diri pada Seleksi Terbuka Pendamping …

Read More »